SIAK, LIPO – Pondok Pesantren Nurul Furqon Kampung Rawang Air Putih, Kecamatan Siak, Kabupaten Siak, memperingati Hari Lahir (harlah) ke-2 pada Sabtu (22/02/2020) pagi. Hadir dalam acara tersebut Penjabat Sekda Drs Jamaludin, aggota DPRD SiakĀ H Syarif, Kepala Cabang Bank Syariah Mandiri Helfi, Pimpinan Pondok Pesantren Kyai Abdul Ghopur Saputra SPdI.al hafis, Bhabinkamtibmas, Kepala KUA Kecamatan siak, serta masyarakat Kampung Rawang Air Putih dan sekitar. Dikatakan Abdul Ghopur, Pondok Pesantren Nurul Furqon berdiri pada…
Tag: Harlah Pondok
Riaupos : Dambakan Pesantren Tahfizh di Rawang Air Putih Siak — Santri Jadi Benteng Menjaga NKRI
Siak, Riaupos – Di tengah degradasi moral dan tantangan ke depan begitu berat, terutama masalah akhlak dan budi pekerti dan pemahaman agama. Warga Kampung Rawang Air Putih merealisasikan berdirinya Pondok Pesantren Nurul Furqon. Jarak Ponpes dari Kota Siak hanya satu sampi dua kilometer. Kampung ini masih berada di Kecamatan Siak dan memiliki penduduk yang sebagian besar penghasilannya dari berkebun. Meski belum memiliki bangunan, namun pondok pesantren yang dibangun sejak setahun setengah lalu, sudah memiliki…
Fullriau.com : Plt Bupati Siak, H Alfendri: Pesantren Bentengi Anak Dari Pengaruh Buruk Globalisasi
FULLRIAU.COM, Siak ā Pendidikan agama merupakan investasi bagi masa depan anak, karenanya mendaftarkan anak menimba ilmu di pondok pesantren sebagai lembaga pendidikan agama, diharapkan dapat membentengi anak dari berbahai pengaruh negatif era globalisasi. Hal tersebut dikatakan Plt Bupati Siak H.Alfedri saat menghadiri Khitanan Massal dan Harlah Ponpes Pondok Tahfizh Nurul Furqon Rawang Air Putih Siak, Sabtu pagi (23/2/2019). Plt Bupati Siak Alfedri berharap Ponpes Pondok Tahfizh Nurul Furqon sebagai lembaga pendidikan Islam di Kecamatan…
Inforiau.id : Lembaga Pendidikan Agama Islam di Siak Jadi Primadona Peserta Didik
SIAK SRI INDRAPURA āĀ Pendidikan agama merupakan investasi bagi masa depan anak. Alasan ini pula yang membuat pesantren di Kabupaten Siak selalu ramai peserta didik yang mendaftar. Tidak hanya dari lokal, bahkan banyak yang dari luar kabupaten Siak. Plt Bupati Siak, Drs H Alfedri menyebutkanĀ lembaga pendidikan Islam di Siak, menjadi primadona bagi peserta didik dan juga para orang tua yang ingin menginvestasikan anaknya dengan pendidikan Islam agar berakhlakul karimah. āMendaftarkan anak menimba ilmu di…
Riaumandiri.id : Hadiri Harlah Pondok Tahfizh Nurul Furqon, Ini Pesan Plt Bupati Siak
RIAUMANDIRI.CO, SIAKĀ – Pendidikan agama merupakan investasi bagi masa depan anak. Untuk itu mendaftarkan anak menimba ilmu di pondok pesantren sebagai lembaga pendidikan agama, diharapkan dapat membentengi anak dari berbagai pengaruh negatif era globalisasi. Hal tersebut dikatakan Plt Bupati Siak H Alfedri saat menghadiri Khitanan Massal dan Harlah Ponpes Ā Pondok Tahfizh Nurul Furqon Rawang Air Putih Siak, Sabtu (23/2/2019). Alfedri berharap Ponpes Pondok Tahfizh Nurul Furqon sebagai lembaga pendidikan Islam di Kecamatan Siak, menjadi primadona…
Goriau.com : Lembaga Pendidikan Agama Islam di Siak Jadi Primadona Peserta Didik
SIAK SRI INDRAPURA –Ā Pendidikan agama merupakan investasi bagi masa depan anak. Alasan ini pula yang membuat pesantren di Kabupaten Siak selalu ramai peserta didik yang mendaftar. Tidak hanya dari lokal, bahkan banyak yang dari luar kabupaten Siak. Plt Bupati Siak, Drs H Alfedri menyebutkanĀ lembaga pendidikan Islam di Siak, menjadi primadona bagi peserta didik dan juga para orang tua yang ingin menginvestasikan anaknya dengan pendidikan Islam agar berakhlakul karimah. “Mendaftarkan anak menimba ilmu di…
Siakkab.go.id : Pesantren Bentengi Anak dari Pengaruh Buruk Globalisasi
Rawang Air Putih ā Pendidikan agama merupakan investasi bagi masa depan anak, karenanya mendaftarkan anak menimba ilmu di pondok pesantren sebagai lembaga pendidikan agama diharapkan dapat membentengi anak dari berbagai pengaruh negatif era globalisasi. Hal tersebut dikatakan Plt. Bupati Siak Drs. H. Alfedri, M.Si saat menghadiri Khitanan Massal dan Harlah Ponpes Pondok Tahfizh Nurul Furqon Rawang Air Putih Siak, Sabtu pagi (23/02/2019). Plt. Bupati Siak Alfedri berharap Ponpes Pondok Tahfizh Nurul Furqon sebagai lembaga…
Cakaplah.com: Harlah II, Ponpes Nurul Furqon di Kampung Rawang Air Putih Gelar Sunatan Massal
SIAK (CAKAPLAH) –Ā Sebanyak 43 orang anak ikut sunatan massal dalam sempena Peringatan Hari Lahir (Harlah) Pondok Pesantren Nurul Furqon di Kampung Rawang Air Putih, Kecamatan Siak, Kabupaten Siak, Riau. Terpancar wajah bahagia diwajah orang tua yang anaknya ikut dalam acara sunatan massal tersebut. Mereka juga diberi peci dan kain sarung oleh pesantren yang sudah 2 tahun berdiri itu. Pimpinan Pondok Pesantren, Kyai Abdul Ghopur Saputra, mengatakan bahwa sejak berdiri pada tahun 2018 yang lalu,…
Video: Mars “Ayo Mondok” – Hadroh Pondok Pesantren Tahfizh Nurul Furqon Siak
Video ini Direkam pada 22 Februari 2020 di Pondok Pesantren Tahfizh Nurul Furqon Siak Dalam Rangka Hari Ulang Tahun ke-2. Kampung Rawang Air Putih, Kecamatan Siak, Kabupaten Siak, Provinsi Riau, Indonesia Copyright: Dokumentasi Pondok Pesantren Nurul Furqon Siak 2020 Terima Kasih Pemerintah Kabupaten Siak Departemen Agama Kabupaten Siak Camat Kecamatan Siak Kepenghuluan Kampung Rawang Air Putih Donatur Wali Santri/Murid Tamu undangan Warga Kampung Rawang Air Putih Warga Sungai Betung dan pihak lainnya Related Posts Selamat…